Senin, 18 Oktober 2010

CATATAN APLIKASI KOMPUTER

KOMPUTER adalah seperangkat alat elektronik yang menginput data, memproses data menjadi output berupa informasi yang berguna.
Sistem komputer :
- Hardware
- Software
- Brainware
Operating system : Hunbungan antara komputer dan manusia sehingga menghasilkan sistem koperasi.
Contoh Software : windows, linux, DOS (Disc Operating System), MS.OC dan SUN
Hardaware :
- input device : memasukan data
- output device : mengeluarkan atau menngahsilkan data
Hardisk : tempat untuk menyimpan data komputer
RAM : bukan untuk menyimpan
ROM : menempeli pada motherboard (begitu data masuk jika dimatikan maka akan hilang)
Perbedaan antara linux dan windows :
Windows : sistem operasi bayar
Linux : sistem operasi gratis

Tidak ada komentar:

Posting Komentar